Boba FC Wanayasa Kandaskan Veteran FC Banjarnegara dalam Laga Syarat Gengsi di Sokanandi U40 Championship 2024
Infobanjarnegara.com – Pertandingan panas dan penuh gengsi tersaji dalam Sokanandi U40 Championship 2024, ketika Boba FC Wanayasa berhasil menaklukkan Veteran FC Banjarnegara dengan skor tipis 1-0. Laga yang berlangsung pada…